Ketua Bhayangkari Jawa Barat, Luly Rudy ketika memberikan arahan ke pada siswa siswi TK. Kamala Bhayangkari 10 mengatakan agar anak-anak lebih disiplin, rajin, dan harus banyak belajar.
"Anak-anak jangan sampai lupa belajar, disiplin, rajin membaca ya.." serunya kepada siswa-siswi.
Anak-anak juga disuruh untuk menyayikan lagu ya di gemari, antusias murid pun semakin meriah karena diberi hadiah apabila bisa menyanyikan lagu yang di hafalnya.
Selain itu, Istri Kapolda Jawa barat tersebut juga memberikan bantuan kepada TK. Bhayangkari 10 berupa peralatan Sekolah.(Red)